MAGELANG - Setiap Orang bisa mengklaim keyakinan, karakter, Kepribadian, dan Pandangannya adalah yang terbaik, yang terindah, dan bahkan yang benar.
Neng Agung Santika (Nasa) menyampaikan sesungguhnya Manusia itu memiliki keterbatasan, apa yang dilihatnya Indah saat ini bisa saja berubah menjadi tidak Indah lagi di lain waktu. Pun terhadap apa yang dipandangnya baik dan benar saat ini pada suatu saat juga bisa berubah menjadi hal yang dipandang buruk dan salah." katanya
Sesungguhnya Tuhan adalah yang Maha Tahu Segala Sesuatu.. Siapa yang menjadikan petunjuk Tuhan sebagai pedoman, ia akan dituntun pada kebenaran yang hakiki.. Jika dia Mau berfikir, jujur dan memilih jalan yang benar." terang nasa ketika diwawancarai oleh awak media. Jum'at (18/9/2021)
"Junjungan saya Nabi Muhammad Shalallahu'alaihi wasallam pernah berpesan, Muslim satu dengan Muslim yang lainnya bagaikan kesatuan bangunan yang saling mengokohkan.. Tidak semuanya harus menjadi batako atau tidak semuanya harus menjadi semen.. Tidak semuanya harus menjadi pondasi yang tersembunyi namun mengokohkan bangunan di atasnya dan tidak semuanya harus tampil ke permukaan.
Yang Penting adalah jiwa bukan fisik.. Jiwa yang sejenis akan Tuhan Persatukan dengan berbagai cara... Mudah bagian Tuhan mempersatukan dan mudah bagi Tuhan memisahkan.
Dan dalam agama saya juga Islam, saya diingatkan untuk Mencintai dan membenci karena Allah, berpisah dan berjumpa karena Allah. Dan disampaikan belum bisa merasakan manisnya iman, seseorang yang tidak bisa Mencintai orang lain seperti dia Mencintai dirinya sendiri.
Cinta terkadang membuat sikap kita irasional.. Ujian terberat terkadang melanda dan diderita akibat Cinta..
Kita bisa salah Mencintai dan kita bisa salah dalam menunjukkkan rasa cinta.. tapi Sungguh dia Allah Maha Mengetahui.
Baca juga:
Pura-Pura Budayawan
|
Derajat seseorang disisi Allah tergantung dari besarnya cinta seseorang pada saudaranya.
Terus berusaha Mencintai dengan benar, Menjadi Rahmatan Lil 'Alamin." pungkasnya.
Baca juga:
Ini Kisah Hidup Wartawan, Semua Wajib Baca!
|
Editor : Agung Lbs